Cianjur, – Sesuai Anjuran dari pemerintah untuk menghindari penyebaran Covid-19, anggota Kompi 3 Batalyon B Pelopor Satbrimob Polda Jabar di bawah pimpinan Briptu M. Reza terus melakukan patroli rutin dengan sasaran menyambangi masyarakat yang kurang menerapakan prokes ketika beraktivitas.
Kali ini tim Patroli Brimob Jabar mengimbau kepada masyarakat Cipanas terkait dengan penyebaran Virus Corona Varian baru yakni Omicron, agar selalu mengikuti anjuran pemerintah yang telah di berlakukan dan ikuti protokol kesehatan selama bekerja di antaranya wajib memakai masker sering mencuci tangan.
Jaga jarak ketika di keramaian dan hidup sehat dengan cara olahraga serta makanan yang sehat, sayangi keluarga dengan cara tidak usah nongkrong atau berkerumun kembali ke rumah, mandi dan ganti pakean sebelum ketemu keluarga untuk menghindari penyebaran Covid-19.
Sementara itu Komandan Satuan Brimob Polda Jabar Kombes Pol. Yuri Karsono, S.I.K., menyampaikan “Untuk seluruh anggota Satbrimob Polda Jabar agar tetap melakukan himbauan-himbauan secara rutin sebagai bentuk upaya pencegahan terhadap wabah Covid-19, agar senantiasa masyarakat disiplin dalam menerapkan prokes, dan pandemi Covid-19 bisa cepat selesai dan kembali normal.
buy orlistat online https://nouvita.co.uk/wp-content/themes/fing/inc/php/orlistat.html no prescription
“Himbauan edukasi protokol kesehatan ini sebagai wujud Bhakti Brimob untuk masyarakat di tengah-tengah pandemi Covid-19 dengan terus memberikan himbauan dan sosialisasi kepada masyarakat akan pentingnya untuk selalu mentaati protokol kesehatan yang harus dilakukan oleh masyarakat ” imbuhnya.
Upaya ini dinilai efektif dalam menyampaikan aturan penerintah di samping memonitor keadaan sekitar sekaligus mengedukasi masyarakat tentang penting nya menjaga kebersihan guna memutus mata rantai penyebaran Covid 19, semoga pandemi ini cepat berakhir.